PT. WICAKSANA OVERSEAS INTERNATIONAL Tbk.
PEMBERITAHUAN
KEPADA PARA PEMEGANG SAHAM
Direksi PT. Wicaksana Overseas International Tbk (“Perseroan”), dengan ini memberitahukan kepada para Pemegang Saham Perseroan, bahwa pada tanggal 6 Juni 2018 Rapat Direksi Perseroan telah memutuskan :
- Menyetujui mengangkat Sekretaris Perseroan yang baru, yaitu :
– Bapak Eka Hadi Djaja
terhitung sejak ditutupnya Rapat Direksi ini sampai dengan ditutupnya Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan Perseroan tahun 2023 (dua ribu dua puluh tiga).
Jakarta, 8 Juni 2018
Direksi